Jumat, 30 November 2018

Harga Sewa Tenda Di Gunung Andong Basecamp Pendem Lengkap

Malam minggu atau hari libur biasanya banyak orang yang menggunakannya untuk berwisata alam seperti camping dan mendaki gunung. Gunung andong menjadi banyak pilihan oleh para pendaki dari berbagai wilayah karena ketinggiannya cocok untuk pemula dan pemandangan dari puncak gunung andong sangat indah.

Sekarang buat Kamu yang peralatan camping nya belum lengkap bisa rental aja ditempat sewa tenda gunung andong. Kamu tidak perlu lagi membawa tenda dan alat outdoor dari rumah karena sudah ad
a tempat penyewaan tenda di gunung andong lewat basecamp pendem

Untuk harga sewa tenda di gunung andong itu sendiri silahkan bisa langsung ditanyakan ke kontak yang sudah Saya tulis dibawah artikel ini. Nah sekarang silahkan baca pelan-pelan terlebih dahulu beberapa barang yang akan Saya ulas sedikit di tempat penyewaan tenda gunung andong.

Tenda Dome Double Layer

harga sewa tenda di gunung andong

Tenda dome ini biasa digunakan oleh para pendaki dan pecinta alam dalam melakukan kegiatan outdoor seperti camping dan muncak. Di jasa sewa tenda gunung andong ada banyak sekali tenda dome yang biasa disewa oleh pengunjung yang mau muncak ke gunung andong.

Tenda dome tersebut memiliki kapasitas hingga 4 sampai 5 orang dan sudah dilengkapi dengan double layer. Pada bagian depan tenda tersebut terdapat teras yang bisa Kamu gunakan untuk meletakkan barang bawaan seperti sepatu dan lainnya sehingga tidak perlu dimasukan kedalam tenda. Jadi sekarang tidak perlu pusing lagi untuk mencari tempat penyewaan tenda camping di gunung andong.

Sleeping Bag Polar Bulu

sewa alat pendakian di gunung andong

Di jasa tersebut tidak hanya menyewakan tenda camping saja namun juga menyewakan peralatan outdoor lainnya seperti sleeping bag ini. Sleeping bag atau sering disebut SB adalah kantung tidur yang biasa dibawa oleh pendaki supaya tidak kedinginan di puncak gunung. Sleeping bag ini berbahan dari polar bulu yang sudah pasti hangat dan nyaman untuk digunakan.

Matras Camping

tempat rental tenda di gunung andong

Nah belum lengkap rasanya kalau muncak gak bawa matras camping ini. Selain digunakan untuk camping matras ini juga bisa Kamu gunakan sebagai alas tidur didalam tenda supaya tidak terlalu dingin dengan tanah. Matras camping ini ukurannya sangat pas dan bisa digulung untuk memudahkan Kamu membawanya atau bisa dimasukan kedalam tas.


Cooking Sett

sewa tenda camping gunung andong

Selanjutnya akan Saya ulas cooking sett atau lebih mudah disebut dengan peralatan masak outdoor. Nah jadi ditempat tersebut bukan hanya menyewakan tenda saja tapi juga menyewakan peralatan masak untuk muncak. Dengan alat-alat masak ini Kamu bisa menggunakannya untuk merebus air menanak nasi merebus mie dan bisa untuk menggoreng

Kompor Outdoor

rental alat camping gunung andong

Kalau Kamu sudah punya panic atau peralatan masak outdoor selanjutnya barang yang harus Kamu bawa adalah kompor outdoor. Kompor ini menjadi banyak pilihan oleh para pendaki karena ukurannya yang kecil dan mudah untuk digunakan. Menggunakan kompor seperti ini sangat disarankan daripada menggunakan kayu bakar.


Lampu Penerangan LED

harga sewa tenda di gunung andong

Nah jika Kamu termasuk orang yang mau mendaki gunung andong pada malam hari sudah pasti akan membutuhkan lampu penerangan ini. Lampu ini modelnya LED dan cahayanya terang banget. Selain bisa digunakan untuk penerangan tenda lampu ini juga bisa Kamu gunakan untuk senter.

Kontak Sewa Tenda Gunung Andong

WhatsApp: 0831 0904 9010

Website: www.baladewe.com

Masih ada banyak lagi beberapa alat camping yang ada di tempat sewa tenda di gunung andong. Untuk mengetahui harga sewa tenda di gunung andong silahkan hubungi nomer kontak yang sudah Saya tulis diatas ya teman-teman.

Nah mungkin cukup ini saja yang bisa Saya tulis mengenai tempat penyewaan tenda di gunung andong pada artikel kali ini. Jangan lupa untuk membaca artikel menarik lainnya di blog Saya ini. Jika ada pertanyaan silahkan tulis di kolom komentar. Sekian dan terimakasih.

This Is The Oldest Page


EmoticonEmoticon